Saturday, 18 July 2020

Bhabinkamtibmas Batu Putih Bawah Bersama Babinsa Bagikan Masker Kepada Warga

babinsa dan bhabinkamtibmas bagikan masker

Humas Polrers Bitung - Untuk mencegah penyebaran virus corona(covid-19), Bhabinkamtibmas Kelurahan Batu Putih Bawah Aipda Ruslim Kalale bersama Babinsa Sertu Northon Majuntu dan Lurah Batuputih Bawah Berkatrina Masala S.pt kembali turun membagikan masker kepada warga masyarakat yang berada diKelurahan Batu Putih Bawah, Sabtu (18/07/2020).

Pembagian masker ini bertujuan untuk mencegah masuknya virus kedalam tubuh kita, khusunya virus ganas yang disebut virus Corona, ini adalah bentuk perhatian pemerintah kepada masyarakat, mulai dari membiasakan hidup bersih,rutin pake masker dan hindari kerumunan banyak orang terapkan sosial distanching dan phisical distancing.

No comments:

Post a Comment